HASIL PERTANDINGAN EURO 2012 GROUP A-antara polandia vs rusia kedua tim harus rela berbagi angka setelah hanya mampu bermain imbang 1-1 di laga kedua penyisihan group A.dengan hasil tersebut praktis belum ada satu pun kontestan dari group A yang lolos ke putaran 8 besar.
di awal pertandingan tuan rumah yang di prediksikan sedikit menunggu ternyata justru mengambil inisiatif menyerang.hal ini kontan membuat panik lini pertahanan rusia.rusia sempat pontang panting meladeni serangan dari kubu tuan rumah.namun dengan mental bermain serta pengalaman rusia kembali mampu mengatasi serangan dari polandia.
gencarnya serangan dari lewandoswki dkk semakin gencar hingga pada menit ke tujuh polamdia nyaris membuka sekor namun sundulan dari sabastian boesnich masih mapu di jinakkan oleh vyacheslav malafeev.tidak hanya itu saja lewandoswki sendiri juga mempunyai peluang namun lagi2 tendangan voly nya masih melebar di samping gawang rusia.
belum bisa mencetak gol tuan rumah semakin menggencarkan seranganya.hingga pada menit ke 18 eugen polasky berhasil menjebol gawang malafeev.uforoia sempat membahana di warsawa stadium.namun wasit menganulir gol tersebut karena dinilai polasky lebih dulu offside.
sadar terus ditekan rusia mulai sedikit meladeni permainan polandia serangan yang dibangun di sisi kanan pertahanan polandia berbuah pelanggaran.wasitpun menghadiahkan tendangan bebas untuk tim tamu.tidak mau menyia nyiakan peluang arshavin mengambil sendiri tendangan bebas tersebut.septis matang dari arshavin meluncur deras di depan gawang polandia hanya dengan satu tandukan alan zhagoev mampu merubah skor menjadi 1-0 untuk rusia.warsawa national stadium pun terhenyak.
pasca gol dari zhagoev praktis polandia kembali menekan beberapa peluang pin mereka dapatkan.salah satunya dari tendangan terukur yang di lepaskan oleh blaszczykowski namun lagi2 malaveev kembali menunjukan kelasnya.dan hingga babak pertama usai skor tetap 1-0 untuk rusia.
di awal babak keduapun poladia masih tetap menekan lewat sundulan perquis polandia sempat mengancam namun sundulanya masih meninggi diatas mistar.
tapi akhirnya serangan demi serangan polandia pun berbuah hasil,blaszczykowski yang menysir dari sisi pertahanan rusia mampu menyamakan skor tendangan melengkungnya meluncur deras kepojok gawang malafeev.skorpun imbang 1-1.setlah gol penyama skor tersebut tidak ada lagi gol tercipta hingga peluit panjang di tiup slor sama kuat 1-1.
susunan pemain polandia vs rusia:
Polandia (4-2-3-1): Przemyslaw Tyton; Lukasz Piszczek, Marcin Wasilewski, Damien Perquis, Sebastian Boenisch; Rafal Murawski, Eugen Polanski (Adam Matuszczyk 85'); Jakub Blaszczykowski, Ludovic Obraniak, Dariusz Dudka (Adrian Mierzejewski 73'); Robert Lewandowski
Rusia (4-3-3): Viatcheslav Malafeev; Alexander Anyukov, Sergei Ignashevich, Alexei Berezutski, Yuri Zhirkov; Roman Shirokov, Igor Denisov, Konstantin Zyrianov; Alan Dzagoev (Marat Nailevich Izmailov 79'), Alexandr Kerzhakov (Roman Pavlyuchenko 70'), Andrey Arshavin.
dengan hasil tersebut rusia masih kokoh di puncak klasement group A euro 2012 sementara runner up di temapati oleh rep.ceko yang pada pertandingan sebelumnya berhasil mengandaskan yunani dengan skor 2-1.
0 komentar:
Posting Komentar